Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Pada awalnya, candi ini bernama Candi Asu karena banyak ditemukan anjing di sekitar candi.

Daerah di sekitar kompleks Candi Prambanan memang memiliki banyak candi, sebut saja Candi Sojiwan, Candi Plaosan, Candi Sewu, Candi Kalasan, dan masih banyak lagi.

Di antara banyaknya candi-candi megah itu, sebenarnya masih ada candi-candi lain yang letaknya cukup tersembunyi.

Salah satu candi yang letaknya tersembunyi adalah Candi Gana. Candi Gana merupakan candi bercorak agama Buddha yang terletak di Dusun Bener, Desa Bugisan, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Klaten.

Pada awalnya, candi ini bernama Candi Asu. Dalam bahasa Jawa, “Asu” sendiri artinya “anjing”. Pada saat sebelum dipugar, banyak ditemukan anjing di sekitar candi itu. Namanya kemudian berubah menjadi “Candi Gana” karena banyak ditemukan hiasan gana atau orang kerdil di candi itu.

Penamaan “Candi Asu” sendiri sudah terjadi sejak masa penjajahan Belanda pada abad ke-19. Bahkan catatan kolonial Belanda menulis candi itu dengan nama “Tjandi Assoe”.

Penyebutan “Candi Asu” sendiri telah melekat secara turun-temurun. Hingga sekarang, masyarakat sekitar mengenal candi itu dengan sebutan “Candi Asu”, bukan “Candi Gana”.

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Selain motif “orang kerdil”, di candi itu terdapat hiasan motif lain seperti motif bunga dan sulur. Di bagian tengahnya terdapat struktur pintu masuk tetapi sudah tidak utuh lagi.

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Dikutip dari Liputan6.com, Candi Gana kadang sulit ditemukan karena tidak terlihat menjulang. Candi ini justru tenggelam di antara bangunan rumah penduduk yang mengepungnya.

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Pada zaman dahulu, banyak masyarakat yang mengira banyak emas yang tersimpan di dalam candi. Saat bangunan candi itu roboh, bangunan candi itu dibongkar hingga berserakan batu-batuan penyusunnya.

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Berada pada ketinggian 163 meter di atas permukaan laut, candi ini hanya terdiri dari satu bangunan tunggal. Tangga candi berada di sebelah barat, sehingga dapat dikatakan bahwa candi ini menghadap ke barat.

Fakta Menarik Candi Gana di Klaten, Letaknya Tersembunyi di Antara Rumah Penduduk

Dasar candi berbentuk segi empat dan diberi langkan. Sampai saat ini Candi Gana belum diekskavasi dan dipugar dan diperkirakan masih ada bangunan candi yang berada di bawah rumah-rumah penduduk.

Fakta Menarik Candi Ngempon di Semarang, Dulunya Diduga Menjadi Tempat Penggemblengan Para Calon Empu
Fakta Menarik Candi Ngempon di Semarang, Dulunya Diduga Menjadi Tempat Penggemblengan Para Calon Empu

Pada awal masa penemuannya, warga mengira ada emas di dalam batu-batu candi itu.

Baca Selengkapnya
Dulunya Ditemukan oleh Petani, Ini Fakta Menarik Seputar Candi Sambisari di Sleman
Dulunya Ditemukan oleh Petani, Ini Fakta Menarik Seputar Candi Sambisari di Sleman

Candi Sambisari diperkirakan semasa dengan Candi Prambanan, Plaosan, dan Sojiwan, yaitu sekitar abad 9-10 masehi.

Baca Selengkapnya
Dibuatkan Candi Ayahnya, Ini Fakta Sosok Ayda Prasasti Anak Mendiang Ki Joko Bodo yang Kembali Viral
Dibuatkan Candi Ayahnya, Ini Fakta Sosok Ayda Prasasti Anak Mendiang Ki Joko Bodo yang Kembali Viral

Ayda sebelumnya memang kerap membagikan potret rumah candi milik mendiang ayahnya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pasangan Kekasih Konon Tak Boleh Berkunjung ke Candi Termegah di Jatim, Ini Kisah di Baliknya
Pasangan Kekasih Konon Tak Boleh Berkunjung ke Candi Termegah di Jatim, Ini Kisah di Baliknya

Di sisi lain, ada kepercayaan bahwa orang yang berkunjung ke sini bisa mendapatkan keberkahan

Baca Selengkapnya
Candaan 'Istrimu Mantanku' Berujung Maut, Pria di Pagaralam Ajak Kakak Bunuh Teman
Candaan 'Istrimu Mantanku' Berujung Maut, Pria di Pagaralam Ajak Kakak Bunuh Teman

Candaan 'istrimu mantanku' membuat DN (23) gelap mata. Bersama kakak kandungnya, DA (29), dia nekat membunuh temannya sendiri, PR (23).

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Candi Sumur Sidoarjo, Dibangun untuk Kenang Keluarga Kerajaan yang Enggan Tinggal di Istana
Mengunjungi Candi Sumur Sidoarjo, Dibangun untuk Kenang Keluarga Kerajaan yang Enggan Tinggal di Istana

Tepat di tengah-tengah bangunan candi terdapat sebuah sumur.

Baca Selengkapnya
Fakta Unik KAWS, Patung Raksasa di Candi Prambanan Mahakarya Seniman Kontemporer Dunia
Fakta Unik KAWS, Patung Raksasa di Candi Prambanan Mahakarya Seniman Kontemporer Dunia

Pameran KAWS di Prambanan menjadi yang pertama di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Fakta Menarik Putri Isnari, Penyanyi Cantik Anak Tukang Becak yang Segera Menikahi Pengusaha Tambang Kalimantan
Fakta Menarik Putri Isnari, Penyanyi Cantik Anak Tukang Becak yang Segera Menikahi Pengusaha Tambang Kalimantan

Mungkin para penggemar musik dangdut sudah mengenal baik nama Putri Isnari atau Putri D'Academy 4.

Baca Selengkapnya
Awalnya Sebuah Candi, Ini Fakta Menarik Masjid Tuha Indrapuri di Aceh
Awalnya Sebuah Candi, Ini Fakta Menarik Masjid Tuha Indrapuri di Aceh

Masjid ini berdiri pada 1618 di atas tanah seluas 33.875 meter persegi pada puncak kejayaan Sultan Iskandar Muda.

Baca Selengkapnya